Image of Skripsi : Pusat Olahraga Menembak di Makassar dengan Pendekatan Arsitektur Modern

Text

Skripsi : Pusat Olahraga Menembak di Makassar dengan Pendekatan Arsitektur Modern



Skripsi ini membahas tentang Pusat Olahraga Menembak di Makassar dengan Pendekatan Arsitektur Modern dibahas dengan metode pembahasan dengan menggunakan metode pengumpulan data yang akan dilakukan dengan cara studi pustaka/literatur, data dari instansi terkait, wawancara dengan narasumber, observasi lapangan serta browsing internet dn dengan cara pendokumentasian dengan memperoleh gambar visual dari foto-foto yang dihasilkan serta mengadakan studi banding terhadap bangunan Pusat olahraga tembak di suatu kota atau negara yang sudah ada, kemudian dari data-data yang sudah terkumpul akan dilakukan identifikasi dan analisa untuk memperoleh gambaran lengkap mengenai karakteristik serta kondisi yang ada, sehingga dapat tersusun sebuah landasan program perencanaan dan perancangan arsitektur kawasan pusat olahraga menembak di Makassar.


Ketersediaan

1801822018 729 RAH pMy Library (SKRIPSI)Tersedia - Indonesia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
2018 729 RAH p
Penerbit : Makassar.,
Deskripsi Fisik
xvii, 155 hlm.: ilua.; 28 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
729
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this